Lirik Lagu Penulis Ceritaku - Connect Worship feat. Harvey Christo

Hidupku milik-Mu
Haruskah aku takut
Hadapi persoalanku
Ku tahu Kau nyata
Yang tak terbayangkan
Kau yang percayakan
Yang terbaik dari-Mu

Kau penulis ceritaku
Warnai jalan hidupku
Tak pernah salah
Selalu terindah yang Kau rancangkan
Kau penulis ceritaku
Warnai jalan hidupku
Tak pernah salah
Selalu terindah
Yang Kau rancangkan yang terbaik bagiku

Semakin mengenal-Mu semakin kupercaya
Yesusku
Walau tak ku mengerti tetap terindah rencana-Mu
Setia firman-Mu dalamku
Oh Kau penulis ceritaku
Warnai jalan hidupku
Tak pernah salah
Selalu terindah yang Kau rancangkan
Kau penulis ceritaku
Warnai jalan hidupku
Tak pernah salah
Selalu terindah
Yang Kau rancangkan yang terbaik bagiku
Oh yang terbaik bagiku

Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Penulis Ceritaku - Connect Worship feat. Harvey Christo"