Kita sudah lama berteman
Susah senang kita barengan
Kamu tahu kejelekanku
Aku tahu rahasiamu
Tak ada yang disembunyikan
Sekarang ada yang berbeda
Aku ingin terus deketan
Tak berhenti lihatin kamu
Pengen terus jagain kamu
Ku yakin telah jatuh cinta
Dari teman jadi nyaman
Reff:
Aduh aduh
Cinta hadir tanpa rencana
Ku coba untuk menyangkalnya
Mulutku bilang tak mau
Tapi hati bilang I love you
Aduh aduh aduh aduh aduh
Aduh aduh aduh aduh aduh
Aduh aduh aduh
Aduh aduh aduh
Rasa ini tak mau pergi
Makin lama makin menjadi
Ada kamu aku salting
Tak ada kamu overthinking
Bila kau cinta jangan ditunda
Kita jadian menjadi teman
Teman jalani masa depan
Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Tasya DA7 - Teman Jadi Nyaman"