Lirik Lagu Siapa Sangka - Nashwa Zahira

Mana ku tau kamu yang bisa membuatku
Merubah ragu perlahan menjadi malu-malu
Lalu rindu
Telah seribu cara kau kayuh
Meyakinkanku kau sungguh sungguh 

Dan akhirnya jatuh juga rasa yang berbunga
Setelah lama
Lama bercengkrama berdua
Hingga tiba-tiba cinta ada
menyapa kala jumpa
Siapa yang menyangka
bahagiaku adalah kamu

Bahasa cintanya asal bahagia selalu di sana
Di antara aku dan dirimu

Dan akhirnya jatuh juga rasa yang berbunga
Setelah lama
Lama bercengkrama berdua
Hingga tiba-tiba cinta ada
menyapa kala jumpa
Siapa yang menyangka
bahagiaku adalah kamu

Perlahan nyaman berubah jadi cinta
Perlahan impian menjadi nyata
Semoga selalu berdampingan

Dan akhirnya jatuh juga rasa yang berbunga
Setelah lama bercerita
Rasa yang berbunga setelah lama
Lama bercerita berdua
Hingga tiba-tiba cinta ada
menyapa kala jumpa
Siapa yang menyangka
Akhirnya tuk selama-lamanya
bahagiaku adalah dirimu

Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Siapa Sangka - Nashwa Zahira"